Khitan Masal Gratis di Awal Tahun 1444 H

August 23, 2022
rumahsajada

Rasulullah ﷺ bersabda:

“Ada lima macam fithrah, yaitu: khitan, mencukur bulu kemaluan, memotong kumis, memotong kuku, dan mencabut bulu ketiak. (HR. Bukhari dan Muslim)

Program khitan masal gratis tahun kedua ini dengan izin Allah Ta’ala terlaksana dengan baik. Panti Asuhan dan Pondok Pesantren Rumah Sajada kembali bekerjasama dengan Rumah Sunat dr. Rommy untuk menggelar khitan masal gratis yang dilaksanakan di Rumah Sajada pada Ahad, 9 Muharram 1444 H, tepat 7 Agustus 2022.

Peserta terdiri dari santri Rumah Sajada; Kuttab, Madrasah Sore, juga dari umum. Metode yang digunakan untuk khitan memakai  metode alisklamp. Saat berbincang dengan dr. Rommy dari Rumah Sunat, beliau menjelaskan, “Kelebihan dari metode ini merupakan metode khitan modern, tidak perlu jahit, dan menunggu libur sekolah, solusi dan penyempurnaan dari metode khitan sebelumnya.”

Alhamdulillah. turut menyampaikan jazaakumullah khayran katsir kepada semua pihak yang terlibat dalam acara khitan masal gratis Rumah Sajada. Semoga Allah menerima amal jariyah shalihin-shalihat. Aamiin

Peserta Khitan Massal Tahun 1444 H
sbobet sbobet situs slot gacor 2024 terpercaya situs slot gacor 2024 terpercaya

Leave a comment